JAWA TIMUR

KH Marzuki Mustamar Buka-bukaan soal 3 Kali SP PBNU: Menentang Kayak Apa?

Muhammad Aminudin – detikJatimKamis, 04 Jan 2024 06:15 WIB Malang – KH Marzuki Mustamar buka-bukaan soal Surat Peringatan (SP) sebanyak tiga kali yang dilayangkan oleh PBNU sebelum dirinya dicopot dari Ketua PWNU Jatim. Kiai Marzuki membenarkan adanya SP tersebut. Namun, sampai sekarang dia tidak begitu paham kesalahan yang dimaksud oleh PBNU.Hal itu disampaikan Kiai Marzuki […]

JABODETABEK

Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan pada 1 Januari 2024

Tiara Aliya Azzahra – detikNewsRabu, 27 Des 2023 10:25 WIB Jakarta – Dinas Perhubungan DKI Jakarta meniadakan ganjil genap (gage) pada 1 Januari 2024. Ganjil genap ditiadakan karena 1 Januari merupakan libur nasional.“Sehubungan dengan Tahun Baru 2024 yang jatuh pada Hari Senin, 1 Januari 2024 nanti, kebijakan ganjil genap di DKI Jakarta ditiadakan,” demikian informasi […]

JAWA BARAT & BANTEN

BMKG Minta Masyarakat Waspada Bencana Akibat Cuaca Ekstrem

Provinsi Jawa Barat masih berpotensi hujan dalam sepekan ke depan. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto, mengatakan bencana hidrometeorologi berupa banjir dan longsor terjadi di beberapa lokasi di wilayah Jawa Barat pada 25 Desember 2023 dipicu oleh hujan intensitas lebat hingga ekstrem dalam satuan per jam. “Curah hujan terukur hingga 28,8 mili meter per jam […]

JABODETABEK

1.549 Personel TNI-Polri Siaga Amankan Libur Natal-Tahun Baru di Jaksel

Tina Susilawati – detikNewsRabu, 20 Des 2023 13:20 WIB Jakarta – Kapolres Jakarta Selatan, Kombes Ade Ary Syam Indradi, mengatakan ada 1.549 personel gabungan TNI-Polri yang disiagakan untuk pengamanan selama libur Natal dan tahun baru. Para personel itu disiapkan untuk memberi pelayanan kepada warga.“Gabungan Polri dan TNI daru data yang saya lihat tadi 1.549. Ini […]

JABODETABEK

Aplikasi JAKI Diduga Diretas, Heru Budi: Lagi Diperbaiki

Tiara Aliya Azzahra – detikNewsRabu, 13 Des 2023 11:19 WIB Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono buka suara soal aplikasi JAKI yang diduga diretas setelah dibanggakan capres nomor 1, Anies Baswedan, dalam debat. Heru mengatakan aplikasi tersebut sedang diperbaiki.“Lagi diperbaiki,” kata Heru setelah menghadiri bersih-bersih Anak Kali Krukut Tanah Abang, Jakarta […]

JABODETABEK

Polisi Lanjut Cari Bagian Tubuh Mayat Tanpa Kepala, Tangan dan Kaki di Bogor

Rizky Adha Mahendra – detikNewsJumat, 08 Des 2023 10:38 WIB Bogor – Mayat pria tanpa kepala ditemukan di dalam sumur sekolah dasar (SD) kawasan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pencarian sisa tubuh mayat tersebut akan dilanjutkan siang ini.“Rencana mau dilakukan pencarian kembali setelah salat Jumat sama unsur desa di sekitar lokasi. Kalau ditemukan, kita lakukan […]

JABODETABEK

2 Jembatan di Sukaraja Bogor Rusak Diterjang Banjir, Akses Warga Terganggu

Rizky Adha Mahendra – detikNewsJumat, 01 Des 2023 12:55 WIB Jakarta – Hujan deras disertai angin kencang melanda wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, beberapa waktu belakangan membuat sejumlah aliran sungai di Kecamatan Sukaraja meluap. BPBD Kabupaten Bogor menyebut ada dua jembatan rusak diterjang air sungai meluap.“Pertama di Desa Cikeas, dikarenakan terdapat tanggul jebol dan meluapnya […]

JABODETABEK

Pria Hanyut di Sungai Cigamea Bogor Saat Bikin Konten Ditemukan Tewas

Muchamad Sholihin – detikNewsKamis, 30 Nov 2023 14:45 WIB Bogor – Sanusi alias Uci (40), pria hanyut terbawa arus Sungai Cigamea, Leuwiliang, Bogor, Jawa Barat, dua hari lalu telah ditemukan. Korban ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.“Betul, korban sudah ditemukan. Kondisinya meninggal dunia,” kata staf Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor Jalaluddin, Kamis (30/11/2023). Jasad […]