BERANDA

Menhub Uji Coba Pendaratan Bandara IKN, Ini Hasilnya

Retno Ayuningrum – detikFinanceKamis, 12 Sep 2024 10:48 WIB Jakarta – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi melakukan serangkaian uji coba keselamatan di Bandara Ibu Kota Nusantara (IKN), termasuk pendaratan. Uji coba ini untuk memastikan bandara tersebut dapat didarati oleh pesawat dengan aman, termasuk pesawat kepresidenan.Lewat unggahan video di akun Instagram-nya @budikaryas, Budi Karta menunjukkan […]

BERANDA

Gudang Sembako di Leuwisadeng Bogor Terbakar, Diduga Akibat Korsleting

Jakarta – Kebakaran melanda sebuah gudang Sembako di Desa Cibeber, Kecamatan Leuwisadeng, Bogor, Jawa Barat. Kebakaran diduga diakibatkan karena korsleting listrik.“Objek terbakar gudang sembako, sumber api atau penyebab kebakaran karena korsleting listrik,” kata Dansek Leuwiliang Damkar Kabupaten Bogor, Ade Sukmayadi, Kamis (12/9/2024). Ade mengatakan, peristiwa itu terjadi pada sekitar pukul 04.30 WIB pagi tadi. Warga […]

BERANDA

Kamala Harris Bilang Trump Akan Jadi ‘Makan Siang’ Putin

Novi Christiastuti – detikNewsRabu, 11 Sep 2024 11:35 WIB Phiadelphia – Wakil Presiden Amerika Serikat (AS) Kamala Harris, yang juga capres Partai Demokrat, menyebut mantan Presiden Donald Trump, capres Partai Republik, akan menjadi “makan siang” Presiden Rusia Vladimir Putin.Dalam debat capres AS yang digelar di Philadelphia pada Selasa (10/9) malam, seperti dilansir AFP, Rabu (11/9/2024), […]

BERANDA

Pegawai Minimarket Pembunuh Rekan Kerja Jadi Tersangka, Langsung Ditahan!

Wildan Noviansah – detikNewsRabu, 11 Sep 2024 10:25 WIB Jakarta – Polisi telah melakukan pemeriksaan terhadap pria SZ (25), pegawai minimarket di Gambir, Jakarta Pusat yang menusuk rekan kerjanya berinisial SY (21) hingga tewas. Terkini, pelaku sudah ditetapkan jadi tersangka.“Sudah kita tetapkan jadi tersangka,” kata Kapolsek Gambir Kompol Jamalinus Nababan kepada wartawan, Rabu (11/9/2024). Jamalinus […]

PENDIDIKAN

“Mahasiswa KKM IUQI Bogor Kelompok VI Desa Sukaresmi mengambil program unggulan Mengenalkan dan Memperdalam Pengetahuan Tahsin, Tajwid, Tahfidz, Ilmu Tauhid dan Fikih di TPQ Tarbiatul Aulad”

Gunawan-i60news Senin, 9 September 2024 ; 22 : 09 WIB BOGOR – Dalam upaya meningkatkan pengetahuan ilmu agama khususnya dalam bidang Ilmu Tauhid, Ilmu Tajwid,Tahfidz dan Ilmu Fikih. Mahasiswa KKM (Kuliah Kerja Mahasiswa) Kelompok VI Desa Sukaresmi dari Institut Ummul Quro Al-Islami Bogor (IUQI) telah mengambil program unggulan salah satunya di TPQ Tarbiatul Aulad, yang […]

PENDIDIKAN

“Mahasiswa KKM IUQI Bogor Kelompok VI Desa Sukaresmi Gelar Kampanye STOP BULLYING di SDN Pasirangsana 04; Tingkatkan Kesadaran Siswa Sejak Dini”

Gunawan-i60news Senin, 09 Sep 2024 22:20 WIB BOGOR – Dalam upaya meningkatkan kesadaran sejak dini mengenai bahaya bullying, Mahasiswa KKM (kuliah kerja mahasiswa) Kelompok VI Desa Sukaresmi dari Institut Ummul Quro Al-Islami (IUQI) sukses menggelar kegiatan penyuluhan bertajuk “Stop Bullying” di SDN Pasirangsana 04 yang berlokasi di Kp. Laladon Rt. 05 Rw. 03. Kegiatan yang […]

BERANDA

Singapura Berlakukan Karantina 3 Minggu Bagi Kontak Dekat Pasien Mpox

Suci Risanti Rahmadania – detikHealthKamis, 05 Sep 2024 12:02 WIB Jakarta – Singapura bakal mewajibkan karantina selama tiga minggu atau 21 hari bagi kontak dekat pasien mpox atau cacar monyet. Penetapan ini disesuaikan dengan masa inkubasi Mpox yang saat ini juga berlaku di Afrika.Langkah ini dilakukan dalam upaya mencegah penyebaran lokal dari virus yang bermutasi […]

BERANDA

Budaya Kerja Toksik di Jepang Picu 54 Karyawan Tewas Kelelahan

Nafilah Sri Sagita K – detikHealthKamis, 05 Sep 2024 10:38 WIB Jakarta – Istilah ‘bekerja sampai mati’ nampaknya sudah begitu melekat di Jepang. Namun, di tengah krisis populasi, pemerintah ingin melakukan reformasi sistem bekerja di Negeri Sakura dengan mengeluarkan kebijakan kerja maksimal empat hari dalam sepekan.Budaya ‘karoshi’ di Jepang adalah alasan di balik banyaknya kematian […]